Wanita Alami Gangguan Hormon Saat Puasa? Tenang, Atasi dengan Resep ala dr. Zaidul Akbar Ini

- 31 Maret 2022, 16:45 WIB
dr. Zaidul Akbar ungkap makanan yang dapat mengganggu hormon .
dr. Zaidul Akbar ungkap makanan yang dapat mengganggu hormon . /Tangkapan layar YouTube.com/ Bamol TV.

MAPAY BANDUNG - Seorang dokter sekaligus penggagas Jurus Sehat Rasulullah dr. Zaidul Akbar mengatakan, gangguan hormon akan terjadi apabila fungsi organ di dalam tubuh tidak bekerja dengan optimal.

Menurutnya, meski masalah kesehatan satu ini dapat menyerang siapa saja, namun wanita yang akan lebih sering terkena gangguan hormon.

Gangguan hormon akan menjadi masalah tersendiri, terlebih jika menyerang saat kita sedang menjalani ibadah puasa.

Maka dari itu, dr. Zaidul Akbar menyarankan kepada wanita, agar dapat membuat resep minuman sehat, untuk mengatasi gangguan hormon.

Baca Juga: Cara Mengecilkan Perut Buncit Setelah Melahirkan kata dr. Ema 2 Minggu Langsung Ada Perubahan

"Kenapa gangguan hormon harus diatasi? Karena fungsi hormon yang sangat penting, maka inilah alasan kenapa terganggunya hormon harus di seimbangkan kembali," tutur dr. Zaidul Akbar.

Disebutkan oleh dokter, fungsi hormon di antaranya adalah membantu mengendalikan banyak proses utama tubuh, termasuk mempengaruhi bagaimana jantung berdetak, bagaimana tulang dan jaringan tumbuh, metabolisme, bahkan berperan dalam reproduksi.

Dilansir MapayBandung.com dari Instagram @kampusmadu, Kamis 31 Maret 2022, berikut resep minuman yang bisa dicoba di rumah.

Baca Juga: Kanker Serviks hingga Tumor Mudah Diatasi dengan Tips dr. Zaidul Akbar Ini, Cukup Lakukan 3 Bulan Saja!

Halaman:

Editor: Haidar Rais


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x