dr. Ema Ungkap 9 Manfaat Bawang Putih Bagi Kesehatan, Nomor 6 Jarang Diketahui

- 20 Mei 2022, 12:45 WIB
Manfaat Mengkonsumsi Bawang Putih, Salah Satunya Meningkatkan Stamina Pria
Manfaat Mengkonsumsi Bawang Putih, Salah Satunya Meningkatkan Stamina Pria /Pixabay.com/stevepb

Selanjutnya dr. Ema membagikan cara penggunaan bawang putih agar kita dapat mendapatkan hasil yang optimal dan juga sesuai.

“Bawang putih menjadi superfood akibat dari kandungan allicin. Sayangnya pada bawang putih mentah tidak ditemukan allicin sama sekali,” ujar dr. Ema.

Dokter Ema membagikan cara untuk mendapatkan allicin dari bawang putih yaitu jika terjadi kerusakan jaringan pada bawang putih.

Baca Juga: Wajib Tahu! Kenali 4 Tanda Kolesterol Tinggi Pada Kulit menurut dr. Ema Surya Pertiwi

Cara terbaik untuk mendapatkan allicin pada bawang putih adalah dengan cara dihancurkan sampai halus, kemudian tunggu selama 10-15 menit, hingga allicin dari bawang putih keluar dengan maksimal lalu kemudian dapat dikonsumsi.

“Namun sayangnya allicin akan berkurang hingga 90 persen ketika dilakukan proses pemanasan, seperti memasak, menggoreng, menumis, ataupun dibekukan,” ungkap dr. Ema.***

Halaman:

Editor: Asep Yusuf Anshori


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah