Makan Sembarangan Saat Lebaran Gak Buat Sakit Lagi, Cobain Tips Ampuh dari dr. Zaidul Akbar Ini

- 2 Mei 2022, 14:45 WIB
dr. Zaidul Akbar kali ini akan mengungkap tips agar anak tidak mudaj sakit saat musim hujan yang bisa diterapkan oleh para orang tua.
dr. Zaidul Akbar kali ini akan mengungkap tips agar anak tidak mudaj sakit saat musim hujan yang bisa diterapkan oleh para orang tua. /YouTube dr. Zaidul Akbar Official

Syarat yang ketiga 80 persen isi piring atau ¾ nya dr. Zaidul Akbar sarankan mengkonsumsi sayuran dan buah-buahan.

“Nah silahkan cheating curi-curi makanan sisanya, tapi jika cheating-nya tiap hari ya gimana mau sehat” ucap dr. Zaidul Akbar.

Walau bisa makan sembarang dengan tips tersebut, tetap saja jangan dilakukan berlebihan apalagi jika setiap hari, karena tubuh yang sehat bermula dari makanan yang dikonsumsi.

Baca Juga: Minyak Ini Ampuh Atasi Sakit Gigi dan Nyeri Sendi, Tinggal Dioleskan Kata dr. Saddam Ismail

Lanjut, dr. Zaidul Akbar menyarankan agar lebih banyak puasa daripada kelaparan, karena selain makan banyak tidak baik untuk tubuh tetapi juga dapat melemahkan iman.

Bukan hanya melemahkan iman, banyak makan juga apalagi makanan yang tidak sehat menurut dr. Zaidul Akbar dapat membuat badan menjadi sering sakit, oleh karena itu ia sarankan agar rutin berpuasa agar badan sehat dan iman juga menjadi kuat.

Selain itu Allah lebih suka dengan seseorang yang berpuasa daripada makan banyak, karena dengan puasa hati seseorang bisa lebih dekat dengan Allah.***

Halaman:

Editor: Haidar Rais


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah