Bermakna Baik, Kuat dan Pintar, Ini 21 Nama Bayi Perempuan Islami Arab Kekinian Awalan A

- 18 April 2024, 16:15 WIB
Rekomendasi rangkaian naman bayi perempuan awalan huruf A dan B islami, modern terdiri tiga kata penuh makna kesuksesan dan berakhlak mulia.
Rekomendasi rangkaian naman bayi perempuan awalan huruf A dan B islami, modern terdiri tiga kata penuh makna kesuksesan dan berakhlak mulia. /Pixabay.com/TerriC

11. Aisha: perempuan yang makmur dalam kehidupannya.
12. Alya: Perempuan berhati tulus dan sangat lembut.
13. Almaas: Memiliki pancaran sinar, layaknya berlian.
14. Amara: Sebuah rahmat dan anugerah.
15. Amena: Seorang perempun yang jujur dan terpercaya.

16. Anan: Putih dan lembut bagaikan awan.
17. Atifa: Senang memberi kasih sayang.
18. Asira: Seorang perempuan yang dihormati dan dipilih.
19. Ateefa: Seorang perempuan yang sangat baik.
20. Ayasya: Seorang perempuan yang baik dan sempurna.
21. Aziza: Seorang perempuan yang kuat dan berani.

Itulah daftar rekomendasi 21 nama bayi perempuan islami Arab dan kekinian awalan huruf A.***

 

Halaman:

Editor: Haidar Rais


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah