Hati-Hati! Ini Bahaya Kerang Laut yang Tidak Disadari Dapat Merusak Ginjal

- 28 Februari 2023, 20:45 WIB
Tidak hanya enak, ternyata kerang laut jika dikonsumsi berlebihan dapat menimbulkan resiko kesehatan pada tubuh./Pixabay
Tidak hanya enak, ternyata kerang laut jika dikonsumsi berlebihan dapat menimbulkan resiko kesehatan pada tubuh./Pixabay /

Kadmium merupakan logam yang sangat beracun dan dapat terakumulasi di hati maupun ginjal pada manusia. Hal ini dapat menghasilkan syok dan gagal ginjal akut serta mempengaruhi saraf pusat terutama pada anak-anak.

Baca Juga: Jarang Ada yang Jual, Berikut Resep Cokelat Kerikil Khas Arab yang Bisa Jadi Ide Unik Jualan

3. Timbal

Kerang dari lokasi tertentu di pantai Jawa Timur itu mengandung timbal yang melebihi batas yang diperbolehkan untuk dikonsumsi.

Konsumsi timbal berlebihan dapat menyebabkan gagal ginjal, kerusakan hati pada manusia, dan mempengaruhi sistem kekebalan tubuh serta mengganggu perkembangan sistem saraf pada anak kecil.

Selain itu, timbal juga dapat terakumulasi pada gigi, tulang, paru-paru, limpa, dan otak serta melewati sawar darah atau plasenta pada janin.

4. Air raksa (merkuri)

Paparan merkuri terus-menerus dapat mempengaruhi sistem saraf pusat, penyakit neurodegeneratif, masalah ginjal dan masalah imunologi atau masalah pertahanan kekebalan tubuh pada manusia.

Baca Juga: Latihan dan Vitamin Ini Akan Bantu Membuat Kualitas Tidur Meningkat yang Sulit Tidur Yuk Merapat

5. Kromium

Halaman:

Editor: Haidar Rais


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x