Kabar Baik Bagi Penderita Kolesterol, Modal Minum Jus ala dr. Zaidul Akbar Ini Kolesterol Jadi Terkendali

- 16 Maret 2022, 19:15 WIB
dr. Zaidul Akbar menjelaskan cara turunkan kolesterol dan tekanan darah tinggi.
dr. Zaidul Akbar menjelaskan cara turunkan kolesterol dan tekanan darah tinggi. /Tangkap layar YouTube/dr. Zaidul Akbar Official.

Cara membuat:

Blender semua bahan menjadi satu, dan tambahkan madu dibagikan akhir. Jika sudah, tuangkan ke dalam gelas.

"Konsumsi 2 kali sehari. Sebaiknya dikonsumsi hangat, jadi airnya pakai air hangat ya," kata dr. Zaidul Akbar.

Meski umumnya diketahui, wortel jadi salah satu buah yang baik untuk kesehatan mata. Buah ini juga bisa menjadi pilihan alternatif, untuk detoksifikasi atau detox tubuh.

Baca Juga: Inilah 6 Langkah Mudah Mengatasi Diabetes ala dr. Zaidul Akbar, Pasti Efektif Asalkan Konsisten

"Selain menurunkan kolesterol jahat, jus wortel ini bermanfaat untuk detoksifikasi tubuh, dan suplai tenaga untuk tubuh. Bikin imun meningkat," katanya.

Lebih lanjut dr. Zaidul Akbar mengatakan, mengendalikan kolesterol tinggi tidaklah harus selalu mengkonsumsi obat-obatan kimia.

Namun, bisa juga memanfaatkan bahan-bahan alami yang ada di rumah, untuk mengontrol dan menstabilkan salah satu penyakit degeneratif ini.

"Tidak melulu harus minum obat, untuk mengendalikan kadar kolesterol. Dengan jus wortel ini, insyaAllah kalau dilakukan secara rutin, bahkan bapak ibu bisa terbebas dari kolesterol," tambahnya.***

Halaman:

Editor: Haidar Rais


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah