Vitamin Ini Bisa Lindungi Tubuh dari Benda Asing Termasuk Virus Kata dr. Saddam Ismail

25 Januari 2022, 10:15 WIB
Vitamin Ini Bisa Lindungi Tubuh dari Benda Asing Termasuk Virus Kata dr. Saddam Ismail /Tangkap layar Youtube.com/Saddam Ismail

MAPAY BANDUNG - Vitamin memang sangat dibutuhkan di masa ketika virus marak dimana-mana.

Ternyata, vitamin inilah yang dibututuhkan oleh tubuh agar bisa terlindungi dari paparan benda asing termasuk virus.

dr. Saddam Ismail kali ini akan mengungkap vitamin yang dibutuhkan oleh tubuh agar tidak terpapar benda asing termasuk virus.

Baca Juga: Asyik! Tol Cisumdawu Seksi 1 Mulai Beroperasi Hari Ini, Pengendara Harus Mengetahui Hal Penting Ini

Dokter yang juga seorang healthy vlogger tersebut juga mengatakan bahwa vitamin berikut ini bisa melindungi sel dari radikal bebas.

Selain menjalani pola hidup sehat di masa pandemi seperti ini, asupan vitamin juga sangatlah dibutuhkan oleh tubuh.

Pasalnya, vitamin dapat berperan sebagai cara tambahan agar tubuh terlindungi dari paparan benda asing termasuk virus.

Baca Juga: Masa Jabatannya Tinggal 20 Bulan, Inilah Program yang Akan Dituntaskan Yana Mulyana

Seperti dikutip MapayBandung.com dari video di kanal YouTube Saddam Ismail Senin 24 Januari 2022, dr. Saddam Ismail mengungkap vitamin yang dimaksud.

Adapun vitamin yang dimaksud oleh dr. Saddam Ismail bisa melindungi tubuh dari paparan benda asing termasuk virus adalah vitamin E.

Menurut dr. Saddam Ismail, tubuh memerlukan vitamin E sebagai bahan untuk meningkatkan kekebalan tubuh.

Kekebalan tubuh itulah yang kemudian menjadi pelindung agar tubuh tidak terpapar benda asing termasuk virus.

"Tubuh kita itu memerlukan vitamin E untuk kekebalan tubuh ya supaya bisa nanti melawan benda-benda asing ya," ungkap dr. Saddam Ismail.

Baca Juga: Darah Tinggi dan Kolesterol Seketika Hilang Hanya dengan Rutin Mengkonsumsi Minuman Ini Kata dr. Zaidul Akbar

dr. Saddam Ismail juga menjelaskan bahwa vitamin E berperan sebagai zat antioksidan yang bermanfaat untuk melindungi sel dari kerusakan dan menangkal radikal bebas.

"Di dalam tubuh vitamin E berperan sebagai antioksidan yang membantu melindungi sel dari kerusakan akibat radikal bebas," jelas dr. Saddam Ismail.***

Editor: Rian Firmansyah

Tags

Terkini

Terpopuler