Usai Bangun Tidur Jangan Langsung Gosok Gigi, Minum Air Ini Dulu Kata dr Zaidul Akbar: Tubuh Jadi Bersih

- 17 Oktober 2023, 17:00 WIB
Disebutkan oleh dr. Zaidul Akbar, resep minuman ini terbuat dari bahan dasar serai, yang dicampur dengan daun jeruk.
Disebutkan oleh dr. Zaidul Akbar, resep minuman ini terbuat dari bahan dasar serai, yang dicampur dengan daun jeruk. /Tangkap layar YouTube dr. Zaidul Akbar Official

Baca Juga: Respon Presiden Jokowi Terkait Hasil Putusan MK Soal Capres-Cawapres 2024, Begini Katanya

Dijelaskan dr Zaidul Akbar antioksidan dalam air liur inilah yang bisa membuat tubuh menjadi bersih.

Sehingga dr Zaidul Akbar pun menyarankan kita untuk minum segelas air hangat dulu saat bangun tidur.

 

"Pagi-pagi minum air hangat. Tubuh jadi bersih," kata dr Zaidul Akbar.

Baca Juga: KPU: Hanya Parpol yang Punya Kursi 20 Persen di DPR Boleh Daftarkan Capres-Cawapres 2024

dr Zaidul Akbar menjelaskan segelas air hangat memiliki manfaat yang luar biasa bagi tubuh, jika diminum setelah bangun tidur.

"Menjaga organ tetap sehat⁣, memerangi infeksi hingga sebagai bahan bakar otak," pungkasnya.***

Halaman:

Editor: Asep Yusuf Anshori


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x