Konsumsi Makanan Ini Jika Ingin Rambut Sehat dan Berkilau Kata dr. Saddam Ismail

- 10 Juli 2023, 17:15 WIB
Ilustrasi rambut sehat. Pexels/Gordon Piceli
Ilustrasi rambut sehat. Pexels/Gordon Piceli /

Baik itu putih telur atau kuning telur, keduanya memiliki manfaat untuk kesehatan rambut.

Putih telur berguna untuk mengurangi ketombe dan mengatur kadar minyak berlebih di kulit kepala. Sementara, kuning telur dapat melembutkan rambut dan menguatkan akar rambut.

“Meskipun bentuknya kecil, telur ini kaya akan nutrisi yang dibutuhkan untuk kesehatan rambut,” kata dr. Saddam Ismail.

Itulah 6 makanan yang membuat rambut sehat dan berkilau yang dijelaskan oleh dr. Saddam Ismail.***(Adila Fa’atin Firdaus/ Job Training)

Halaman:

Editor: Haidar Rais


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah