Terkuak Sebab Otak Lemot dan Sulit Berpikir, dr. Zaidul Akbar Sebut Karena Sering Tidur di Waktu Ini

- 14 Mei 2022, 11:30 WIB
Ilustrasi tidur.  dr. Zaidul Akbar mengatakan bahwa tidur di waktu ini bisa menyebabkan otak lemot dan sulit berpikir, harus waspada dan hindari.
Ilustrasi tidur. dr. Zaidul Akbar mengatakan bahwa tidur di waktu ini bisa menyebabkan otak lemot dan sulit berpikir, harus waspada dan hindari. /Pexels/Ivan Oboleninov

Kebiasaan tersebut bisa mengganggu fungsi otak kata dr. Zaidul Akbar.

Jadi jangan lagi tertidur di waktu subuh, dan coba bangun aktivitas positif.

Selain bikin otak lemot, tidur sehabis subuh juga memiliki dampak lain yang tak kalah mengerikan.

Penggagas buku ‘Jurus Sehat Rasulullah’ itu mengatakan, tidur sehabis subuh bisa bikin rezeki seret.

Baca Juga: Gejala dan Cara Atasi Paru-paru Basah Dibagikan dr. Saddam Ismail, Simak Penjelasannya Agar Waspada

Alasannya, karena malaikat tengah sibuk membagi rezeki dari Allah SWT pada waktu subuh.

Otomatis seseorang yang biasa tertidur sehabis subuh, ia tak akan mendapat rezeki yang Allah bagikan melalui malaikat-Nya.

“Malaikat lagi sibuk-sibuknya bagi-bagi rezeki dari Allah, eh dia malah tidur,” kata dr. Zaidul Akbar.

Selain itu, tidur habis subuh juga rawan memicu serangan jantung.

“Banyak terjadi serangan jantung itu di pagi hari (habis subuh) maka pagi hari jangan tidur,” jelasnya.

Halaman:

Editor: Rian Firmansyah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah