Gejala dan Cara Atasi Paru-paru Basah Dibagikan dr. Saddam Ismail, Simak Penjelasannya Agar Waspada

- 14 Mei 2022, 07:45 WIB
Dokter yang juga healthy vlogger dr. Saddam Ismail menjelaskan tentang gejala dan cara mengatasi paru-paru basah, simak agar selalu waspada.
Dokter yang juga healthy vlogger dr. Saddam Ismail menjelaskan tentang gejala dan cara mengatasi paru-paru basah, simak agar selalu waspada. /YouTube Saddam Ismail



MAPAY BANDUNG - Paru-paru basah atau yang dalam istilah medis disebut dengan pneumonia adalah salahsatu penyakit yang menyerang saluran pernapasan terutama paru-paru.

Dokter yang juga healthy vlogger, dr. Saddam Ismail menyebutkan bahwa paru-paru basah ini mengakibatkan kantung udara meradang.

Dia mengatakan, paru-paru basah bisa menyerang satu bagian paru-paru atau bahkan keduanya.

Agar menjadi perhatian dan waspada, dr. Saddam Ismail membagikann informasi tentang gejala atau tanda seseorang yang terkena paru-paru basah.

Selain itu dia juga membagikan cara untuk menghindari penyakit tersebut.

Baca Juga: Tak Hanya Indah di Mata, 5 Jenis Tanaman Ini Bisa Jadi Penarik Rezeki Kata Pakar Supranatural

Dilansir MapayBandung.com dari kanal YouTube Saddam Ismail pada Minggu 8 Mei 2022, berikut beberapa gejala atau tanda seseorang terkena paru-paru basah.

1. Batuk kering atau berdahak

Dahaknya sendiri bisa berwarna hijau, kuning, coklat, merah atau biasa disebut batuk darah.

Halaman:

Editor: Rian Firmansyah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x