8 Manfaat Mandi Pagi untuk Kesehatan, Salahsatunya Bisa Turunkan Risiko Sakit Jantung, Kata dr. Saddam Ismail

- 22 Maret 2022, 09:45 WIB
Ilustrasi mandi.  Dokter yang juga healthy vlogger dr. Saddam Ismail mengungkap 8 manfaat mandi pagi untuk kesehatan yang salahsatunya bisa menurunkan risiko penyakit jantung.
Ilustrasi mandi. Dokter yang juga healthy vlogger dr. Saddam Ismail mengungkap 8 manfaat mandi pagi untuk kesehatan yang salahsatunya bisa menurunkan risiko penyakit jantung. /Pixabay/drfuenteshernandez

Saat olahraga pagi, tubuh otomatis akan mengeluarkan keringat.

Ketika tubuh merasakan lelah atau capek setelah olahraga, ada baiknya mandi menggunakan air dingin dan pastikan sebelum mandi keringat sudah kering.

“Mandi setelah olahraga dapat mengurangi kelelahan, dan mempercepat proses pemulihan tubuh," ujar dr. Saddam Ismail.***

Halaman:

Editor: Rian Firmansyah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah