Inilah 6 Makanan Promil bagi Wanita dengan Penyerta PCOS Menurut dr. Zaidul Akbar, Catat ya

- 3 Januari 2022, 12:45 WIB
Ilustrasi Sekolah Hamil / Pexels/Ilzy Sousa
Ilustrasi Sekolah Hamil / Pexels/Ilzy Sousa /

2. Susu alternatif

Minuman untuk wanita dengan masalah penyerta PCOS agar cepat hamil, adalah dengan mengkonsumsi susu selain susu sapi. Seperti susu almond, susu oat, susu kedelai, dan susu kambing.

Baca Juga: Resep Minuman Sehat Ini Mampu Atasi TBC Kata dr. Zaidul Akbar, Anda Wajib Coba

3. Makanan anti radang

Perbanyak mengkonsumsi makanan anti radang, contohnya seperti sayur bayam, teh hijau, kelapa, kunyit, kayu manis, dan minyak zaitun.

Ini dilakukan agar wanita dengan masalah penyerta PCOS cepat hamil.

4. Buah dan sayur-sayuran

Wanita dengan PCOS juga sebaiknya mengonsumsi sayuran hijau dan buah-buahan, untuk memastikan kebutuhan mineral tubuh tercukupi.

"Jangan tunggu tubuh memberikan sinyal lapar, makanlah dengan durasi yang konsisten dan teratur," ucap dr. Zaidul Akbar.

Baca Juga: Bus Trans Metro Pasundan Berhenti Operasional Sementara Padahal Baru Diresmikan Bulan Lalu, Loh Kenapa?

Halaman:

Editor: Rian Firmansyah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah