Luar Biasa! Kulit Akan Kinclong dan Sehat Jika Mengkonsumsi Buah Ini Kata dr. Saddam Ismail

- 29 Desember 2021, 21:45 WIB
4 bahan alami atasi kulit belang.
4 bahan alami atasi kulit belang. /Freepik/

Baca Juga: Jangan Langsung Dibuang! Kulit Buah Ini Ternyata Mampu Jadi Obat Kudis dan Kurap Kata dr. Zaidul Akbar

Adapun buah yang dimaksud oleh dr. Saddam Ismail memiliki khasiat untuk membuat kulit menjadi kinclong dan sehat adalah buah alpukat.

Menurut dr. Saddam Ismail, buah alpukat memiliki kandungan vitamin C dan vitamin E yang sangat baik untuk kesehatan kulit.

“Manfaat buah alpukat untuk kecantikan (kesehatan kulit) ini karena kandungan vitamin C dan vitamin E,” ungkap dr. Saddam Ismail.

Baca Juga: Terungkap! Ini 2 Cara yang Bisa Hilangkan Pegal di Badan Tanpa Obat, dr. Zaidul Akbar: Hilang Itu Pegal-pegal

Selain membuat kulit kinclong dan menjaga kesehatan kulit, vitamin C dan vitamin E yang terkandung pada buah alpukat juga berkhasiat untuk menjaga kelembaban kulit.

Kemudian, dr. Saddam Ismail juga menuturkan bahwa vitamin C dan vitamin E pada buah alpukat berkhasiat untuk mengurangi risiko kerusakan kulit.

“Kemudian vitamin C dan vitamin E yang terkandung di buah alpukat ini juga berperan penting ya untuk mengurangi risiko kerusakan kulit,” tutur dr. Saddam Ismail.

Baca Juga: Terungkap! Ini 2 Cara yang Bisa Hilangkan Pegal di Badan Tanpa Obat, dr. Zaidul Akbar: Hilang Itu Pegal-pegal

“Dari pengaruh sinar matahari dan juga faktor lingkungan,” tambahnya.

Halaman:

Editor: Haidar Rais


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah