dr. Saddam Ismail Ungkap 8 Makanan untuk Bantu Tinggi Badan Anak, Nomor 6 Paling Banyak Disukai

- 11 Desember 2021, 18:49 WIB
dr. Saddam Ismail menjelaskan berat badan turun hanya dengan minuman ini.
dr. Saddam Ismail menjelaskan berat badan turun hanya dengan minuman ini. /Tangkap layar YouTube.com/ Saddam Ismail



MAPAY BANDUNG - Pada usia belia atau anak-anak merupakan kondisi yang sempurna untuk bertumbuh, salah satunya menaikkan tinggi badan.

Maka dari itu, perlu dan sangat penting untuk orangtua perhatikan, asupan makanan yang dikonsumsi oleh sang anak.

dr. Saddam Ismail kali ini akan memberikan informasi mengenai makanan apa saja yang bisa membantu menambah tinggi badan si kecil.

Baca Juga: Bunda, Inilah 4 Area Penting untuk Melihat Tumbuh Kembang Anak yang Wajib Diketahui

Dilansir MapayBandung.com dari YouTube Saddam Ismail, Sabtu 11 Desember 2021, makanan ini sangat berperan penting untuk menambah tinggi dan menjaga kesehatan tulang.

Berikut 8 makanan penambah tinggi badan, di antaranya:

1. Buah Berry

Buah berry seperti rapsberry atau strawberry, mengandung vitamin K, mangan, serat, dan vitamin C tinggi.

Sehingga dapat meningkatkan sintesis kolagen yang berperan penting dalam menjaga kesehatan tubuh.

Halaman:

Editor: Rian Firmansyah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x