Jangan Olahraga di Waktu Ini Kata dr. Zaidul Akbar, Karena Bisa Picu Racun di Tubuh

- 3 Oktober 2021, 20:58 WIB
dr. Zaidul Akbar jelaskan jenis khamr yang sangat dianjurkan untuk dikonsumsi.
dr. Zaidul Akbar jelaskan jenis khamr yang sangat dianjurkan untuk dikonsumsi. /Tangkap layar YouTube.com/dr. Zaidul Akbar Official/

Sedangkan Ketika malam hari, tumbuhan tidak lagi mengeluarkan Co2 atau oksigen.

Baca Juga: Jangan Tidur di Waktu Ini Karena Bisa Terkena Serangan Jantung Hingga Susah Rezeki Kata dr. Zaidul Akbar

Baca Juga: MotoGP Amerika Tayang Malam Ini, Berikut Link Live Streaming dan Starting Grid Pembalap

Jadi kita yang beraktivitas di malam hari, hanya akan mendapatkan karbondioksida. Begitupun untuk olahraga.

Menurut dr. Zaidul Akbar, secara fisiologis, hormon yang bekerja saat malam hari, adalah hormon rileks, hormon untuk istirahat.

Lebih lanjut, dr. Zaidul Akbar mengungkapkan, saat malam hormon adrenalin tak akan bekerja maksimal.

Hormon adrenalin adalah hormon yang membantu kita meningkatkan aktivitas.

Jadi, dr. Zaidul Akbar lebih menyarankan kepada kita untuk olahraga di pagi hari, siang, atau sore hari.

“7 menit sampai 10 menit olahraga pagi cukup kok, banyak aplikasi pedoman 7 menit berolahraga bisa kita download,” ucap dr. Zaidul Akbar sambil menutup pernyataanya.***

Halaman:

Editor: Rian Firmansyah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x