Polri Buka Penerimaan Siswa Sekolah Perwira untuk Lulusan Sarjana, Cek Syarat dan Ketentuannya

- 7 Januari 2021, 18:12 WIB
Ilustrasi penerimaan Polri untuk lulusan sarjana
Ilustrasi penerimaan Polri untuk lulusan sarjana /Tangkap Layar Polri.go.id

Berumur paling rendah 18 (delapan belas) tahun dan paling tinggi 28 (dua puluh delapan) tahun;

Sehat jasmani, rohani dan bebas narkoba (surat keterangan bebas narkoba dari instansi yang berwenang);

Tidak sedang terlibat kasus pidana atau pernah dipidana karena melakukan suatu kejahatan yang dibuktikan dengan Surat Keterangan Catatan Kepolisian (SKCK) dari Polres setempat;

Berwibawa, jujur, adil dan berkelakuan tidak tercela;
Bersedia ditempatkan di seluruh wilayah Negara Kesatuan Republik Indonesia (NKRI) dan bersedia ditugaskan pada Satker sesuai keahlian atau latar belakang program studinya.

Syarat Khusus :

Persyaratan khusus
Adapula persyaratan khusus yang perlu dipenuhi oleh calon siswa SIPSS 2021 di antaranya:

1. Pria dan wanita belum pernah menjadi anggota Polri.

2. Berijazah sesuai dengan jurusan yang dibutuhkan.

Baca Juga: Gampang Banget! Begini Cara Daftar Bansos untuk Warga Miskin

Baca Juga: PSBB Jawa dan Bali, Jam Buka Tutup Mal di Kota Bandung Jadi Makin Singkat

Halaman:

Editor: Indra Kurniawan

Sumber: Polri


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x