Wajib Tahu! Begini Cara Istri Memahami Suami Sesuai Ajaran Islam Kata Ustazah Oki Setiana Dewi

- 11 Juni 2022, 09:45 WIB
Umma Oki Setiana Dewi menjelaskan siapa saja orang paling bangkrut di akhirat nanti menurut Rasulullah SAW.
Umma Oki Setiana Dewi menjelaskan siapa saja orang paling bangkrut di akhirat nanti menurut Rasulullah SAW. /Tangkap layar YouTube Oki Setiana Dewi

MAPAY BANDUNG - Selama ini mungkin para istri masih ada yang bingung bagaimana melayani suami yang baik dan benar sesuai ajaran agama.

Ustadzah Oki Setiana Dewi kali ini akan menjelaskan beberapa cara yang bisa dilakukan seorang istri untuk memahami suami, sesuai dengan ajaran Islam.

Perlu diketahui bahwa bagi seorang istri, hal yang paling utama adalah menjaga pandangan lelaki atau suami.

Baca Juga: Persib vs Bali United di Piala Presiden 2022, Polrestabes Bandung Ungkap Jam Buka Pintu Masuk GBLA

Ustadzah Oki Setiana Dewi mengatakan bahwa seorang laki-laki itu lemah di bagian visual, sehingga menjadi tugas seorang istri untuk menjaganya.

Karena pada umumnya semua wanita itu memang indah di mata seseorang, contoh nya suaranya, gerak-geriknya, tubuhnya dan lain sebagainya.

"Jadi jagalah pandangan suami, istilah nya jika pandangan suami sudah terpenuhi maka dia tidak akan kemana-mana," ungkap Ustadzah Oki Setiana Dewi seperti yang dikutip MapayBandung.com dari video di kanal YouTube Akurat Poll Jumat 10 Juni 2022.

Baca Juga: Cara Mudah Memilih Burung Perkutut Lokal Ombyokan, Simak 10 Tips Penting Ini Biar Tidak Salah Beli

Kemudian setelah menjaga pandangan suami, hal berikutnya yaitu jagalah perut suami, maskudnya dengan menyiapkan makanan yang dia senangi.

Halaman:

Editor: Asep Yusuf Anshori


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah