Wajib Tahu! 5 Minuman Ini Ampuh Turunkan Kolesterol Tinggi di Tubuh kata dr. Saddam Ismail

- 22 Mei 2024, 20:00 WIB
Jus Tomat: Minuman yang Bikin Kolesterol Jahat Menyusut
Jus Tomat: Minuman yang Bikin Kolesterol Jahat Menyusut /freepik.com

BRAGA, MAPAYBANDUNG.COM - Penyakit kolesterol tinggi jangan sampai dibiarkan karena dapat memicu penyakit serius.

Banyak cara dilakukan untuk menurunkan kolesterol tinggi baik dengan obat atau secara alami.

Seorang ahli kesehatan dr. Saddam Ismail akan menjelaskan 5 minuman yang bisa menurunkan kolesterol tinggi.

Baca Juga: Tips Aman Mengolah Telur Bagi Penderita Kolesterol Tinggi Kata dr Ema, Simak Jangan Sampai Salah!

Lantas apa saja 5 minuman yang ampuh turunkan kolesterol tinggi kata dr Saddam Ismail?

Dilansir MapayBandung.com dari YouTube Saddam Ismail, Rabu 22 Mei 2024, berikut daftarnya:

1. Teh hijau

Minuman pertama yang dikenal ampuh turunkan kadar kolesterol adalah teh hijau.

Menurut dr. Saddam Ismail, teh hijau mengandung catechim dan polifenol.

Halaman:

Editor: Asep Yusuf Anshori


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah