Halal! Ini Resep Simpel Gyoza, Pangsit Jepang yang Enak dan Gurih

- 12 Juli 2023, 14:15 WIB
Resep pangsit jepang gyoza ala rumahan
Resep pangsit jepang gyoza ala rumahan /YouTube dapurumi.

- jahe parut secukupnya
- irisan daun bawang
- cabe bubuk secukupnya
- 2 sdm kecap asin
- 1/2 sdt cuka
- 1/2 sdt minyak wijen
- 1/2 sdm saus tiram

Baca Juga: Pantas Sudah Tua Tak Memiliki Uban, Ternyata Cuman Rajin Minum Air Rebusan Ini Kata dr Zaidul Akbar

Langkah memasak:

1. Haluskan daging ayam bersama bawang putih, jahe, putih telur, garam, kaldu jamur, lada bubuk, kecap asin, saus tiram, minyak wijen, dan gula pasir, menggunakan chopper.

2. Pindahkan daging ayam yang sudah dihaluskan ke dalam mangkuk, lalu tambahkan udang yang sudah dicincang kecil.

3. Tambahkan daun kol atau sawi putih, daun bawang, dan bawang bombai, yang sudah diiris kecil-kecil, lalu aduk hingga merata.

4. Masukkan tepung tapioka/terigu/maizena ke dalam adonan agar adonan lebih kenyal, lalu aduk kembali hingga merata.

5. Olesi pinggiran kulit gyoza menggunakan air, lalu masukkan adonan daging yang sudah dibuat sebelumnya ke atas kulit gyoza.

6. Satukan ujung tengah kulit gyoza, lalu lipat ujung kulit menyerupai kipas dengan lipatan mengarah ke tengah.

Baca Juga: Ampuh! 5 Buah Ini Wajib Dimakan Penderita Asam Urat, Rekomendasi dr. Saddam Ismail

Halaman:

Editor: Haidar Rais


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah