6 Tips Menghilangkan Mengantuk saat Mengemudi Agar Selamat di Perjalanan Mudik Lebaran 2023

- 16 April 2023, 09:15 WIB
Ilustrasi mudik
Ilustrasi mudik /Freepik

MAPAY BANDUNG – Berikut ini tips agar selama mudik lebaran bisa terbebas dari rasa mengantuk selama di perjalanan.

Mudik merupakan salah satu tradisi masyarakat Indonesia untuk pulang ke kampung halaman terutama menjelang hari raya lebaran.

Namun, tidak jarang momen lebaran yang seharusnya membawa kebahagiaan justru membawa kesedihan. Sebab, tidak sedikit kecelakaan lalu lintas yang terjadi saat musim mudik.

 

Baca Juga: Jadwal Imsak dan Adzan Maghrib Surabaya Minggu 16 April 2023

Faktor umum yang dapat menyebabkan kecelakaan diantaranya pengendara yang mengantuk atau kelelahan.

Maka, ada beberapa tips yang bisa dicoba selama berkendara ketika hendak mudik lebaran.

Dilansir MapayBandung.com dari laman resmi NU online pada Sabtu 15 April 2023, dr. H. Slamet Riadi Pengurus Cabang Lembaga Kesehatan Nahdlatul Ulama memberikan tips mengatasi kantuk saat di perjalanan mudik.

Halaman:

Editor: Asep Yusuf Anshori


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x