7 Tips Menjaga Kesehatan Lambung Selama Bulan Ramadhan Menurut dr Saddam Ismail

- 22 Maret 2023, 11:45 WIB
dr Saddam Ismail membagikan 7 tips menjaga kesehatan lambung selama Ramadhan
dr Saddam Ismail membagikan 7 tips menjaga kesehatan lambung selama Ramadhan /

Baca Juga: POPULER HARI INI: Bocoran Sinopsis Preman Pensiun 8 yang Tayang Mulai Ramadhan 2023

4. Cukupi Kebutuhan Cairan

Selanjutnya jika sudah waktunya berbuka puasa, memang harus melengkapi kebutuhan cairan pada tubuh, itu karena di siang hari tubuh sudah menahan haus seharian dan dan rentan mengalami dehidrasi.

Agar lambung jauh lebih sehat kita harus memperhatikan kebutuhan cairan didalam tubuh.

Untuk mencukupi kebutuhan cairan pada tubuh sebaimya kita bisa mengkonsumsi delapan gelas per harinya, agar kebutuhan cairan, terpenuhi.

Sangat dianjurkan untuk mengkonsumsi buah-buahan juga karena buah itu kaya akan air. Seperti, semangka, nanas, jeruk, dan sebagainya.

Baca Juga: 10 Ucapan Menyambut Bulan Ramadhan 2023, Ayo Segera Bagikan Kepada Teman

5. Konsumsi Banyak Serat

Yang ke lima yaitu konsumsi banyak serat. Sera juga memiliki peranan yang sangat penting dalam menjaga kesehatan lambung, karena dengan konsumsi makanan yang kaya akan serat dapat membuat rasa kenyang yang lebih lama.

Itu dikarenakan serat lebih lama dicerna oleh lambung, dengan begitu tubuh bisa mempertahankan fungsi kerja lambung tetap normal meski sedang puasa.

Halaman:

Editor: Asep Yusuf Anshori


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x