Jangan Langsung Tidur Setelah Makan, Ini Bahayanya Kata dr. Saddam Ismail

- 26 Februari 2022, 16:45 WIB
Ilustrasi tidur. Jangan Langsung Tidur Setelah Makan, Ini Bahayanya Kata dr. Saddam Ismail
Ilustrasi tidur. Jangan Langsung Tidur Setelah Makan, Ini Bahayanya Kata dr. Saddam Ismail // Pexels / Andrea Piacquadio /

"Nah ini disebabkan oleh lemahnya filter lambung bagian atas," tambahnya.

Kemudian, rasa nyeri di ulu hati juga bisa dirasakan ketika tidur setelah makan yang disebabkan oleh kondisi lambung yang masih penuh ketika tidur.

"Jika kita tidur maka lambung masih penuh maka akan memicu nyeri di ulu hati," kata dr. Saddam Ismail.

Baca Juga: Flyover Kopo Beres April 2022, Sekda Ema: Bisa Digunakan Saat Lebaran

Adapun penyakit mematikan yang bisa disebabkan oleh tidur setelah makan menurut dr. Saddam Ismail adalah stroke dan penyakit jantung.

"Karena kalau kita makan kemudian langsung tidur, tubuh kita akan mengalami penumpukan lemak," tutur dr. Saddam Ismail.

Penumpukan lemak itulah yang kemudian dapat memicu timbulnya penyakit stroke dan jantung.***

Halaman:

Editor: Rian Firmansyah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah