Cepat Membakar Lemak, 5 Jenis Sayuran Ini dr. Saddam Ismail Rekomendasikan untuk Diet

- 6 Januari 2022, 21:45 WIB
dr. Saddam Ismail menganjurkan agar jangan sampai kekurangan satu zat ini agar asam urat tidak semakin memburuk.
dr. Saddam Ismail menganjurkan agar jangan sampai kekurangan satu zat ini agar asam urat tidak semakin memburuk. /Tangkap layar kanal YouTube/Saddam Ismail

Bayam merupakan sayuran yang banyak dipakai untuk diet, karena rasanya yang tidak pahit dan gampang diolah. Kandungan nutrisi yang tinggi pada bayam terbukti mampu membakar lemak lebih efektif.

Selain itu bayam juga mengandung banyak Vitamin, seperti Vitamin A, Vitamin C, Asam Folat, Vitamin K dan Zat Besi. Yang dimana Vitamin tersebut sangat baik untuk menunjang kesehatan tubuh dan program diet.

Baca Juga: Pengganti Obat Kimia dengan Konsumsi Minuman Ini Masalah Asam Lambung Akan Teratasi Kata dr. Zaidul Akbar

2. Brokoli

Brokoli mengandung Phytochemicals yang mempunyai manfaat memaksimalkan proses pembakaran lemak dalam tubuh. Sehingga jika mengkonsumsi Brokoli pembakaran lemaknya akan semakin efektif.

Selain itu Brokoli kaya akan Vitamin C, Vitamin K, Kalium, Kalsium dan Asam Folat serta kandungan Asam folat yang tinggi.

3. Selada hijau atau merah

"Selada sangat bagus untuk dikonsumsi saat diet, dalam sayuran Selada terkandung beberapa jenis Vitamin seperti Vitamin B, serat, dan Asam Folat,"ujar dr. Saddam Ismail.

Baca Juga: dr. Zaidul Akbar Sarankan Konsumsi Minyak Ini Biar Hormon Bermasalah Bisa Diperbaiki

4. Kol

Halaman:

Editor: Haidar Rais


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah