5 Peninggalan Sunan Kalijaga yang Disebut Sakti, 1 di Antaranya Mampu Kalahkan Nyi Roro Kidul

- 4 Februari 2022, 20:00 WIB
Inilah 5 peninggalan sakti Sunan Kalijaga yang satu di antaranya mampu mengalahkan Nyi Roro Kidul
Inilah 5 peninggalan sakti Sunan Kalijaga yang satu di antaranya mampu mengalahkan Nyi Roro Kidul /YouTube Kang Sudiro

Menurut mitos yang berkembang, keris ini dibuat dengan menggunakan besi sebesar biji asam.

3. Api Abadi Mrapen

Di Desa Maggarmas, Kecamatan Godong, Grobogan, Jawa Tengah, terdapat api abadi yang merupakan peninggalan Sunan Kalijaga.

Hingga saat ini, Api Abadi Mrapen tidak pernah padam meskipun terkena terpaan hujan.

Hal ini disebabkan karena gas alam yang keluar secara terus menerus.

Menurut cerita masyarakat, Api Abadi Mrapen berasal dari Sunan Kalijaga yang menancapkan tongkat saat memimpin Kerajaan Demak dan berhasil mengalahkan Kerajaan Majapahit.

Baca Juga: Wanita Mesti Coba! Resep Ala dr. Zaidul Akbar Ini Bisa Atasi Pendarahan Berlebih Akibat Haid

4. Sumur Jalatunda

Di Masjid Kadilangu, Demak, tak jauh dari lokasi makam Sunan Kalijaga ada sebuah sumber air yang disebut sebagai Sumur Jalatunda.

Menurut legenda, sumur ini adalah peninggalan dari Sunan Kalijaga dan hingga kini masih didatangi para warga.

Halaman:

Editor: Rian Firmansyah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah