Arti Mimpi Dikejar Orang Menurut Primbon Jawa, Mungkinkah Pertanda Sial?

- 20 Mei 2024, 21:00 WIB
Ilustrasi Mimpi / Freepik
Ilustrasi Mimpi / Freepik /

 

 

BRAGA, MAPAYBANDUNG.COM – Mimpi bisa saja menjadi pertanda bagi kejadian-kejadian yang akan terjadi di kehidupan kita. Salah satunya mimpi dikejar orang lain. Lantas apa arti mimpi dikejar orang lain?

Simak berikut arti mimpi dikejar orang menurut Primbon Jawa.

Mimpi dikejar orang kadang menjadi salah satu mimpi yang cukup meresahkan. Sebab kadang kita sulit untuk menghindarinya dan tubuh terasa berat.

Baca Juga: Ini Jadwal Pembukaan Exit Tol KM 149 Gedebage Kata Pj Walikota Bandung

Dilansir MapayBandung.com dari kanal Youtube Wisik Melik Senin 20 Mei 2024, arti mimpi dikejar orang menurut Primbon Jawa ternyata menjadi pertanda baik dalam kehidupan kita. Jadi jangan heran apabila kita segera kedatangan hal-hal baik di dalam hidup.

Mimpi dikejar orang merupakan suatu pertanda bahwa kita akan mendapatkan kebaikan di dalam hidup.

Mimpi ini adalah sebuah isyarat jika kita akan memperoleh bantuan teman dalam menyelesaikan beberapa permasalahan yang dialami.

Baca Juga: Punya Potensi Besar, Branding Sentra Rajut Binong Jati Bakal Dimaksimalkan

Halaman:

Editor: Rian Firmansyah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah