Presiden Arema FC Ceritakan Kronologi Penyerangan Bus: Mereka Pakai Batu, Rantai Gear dan Kunci Inggris

- 21 Oktober 2021, 09:07 WIB
Kondisi bus Arema FC setelah penyerangan oleh sekelompok orang tidak bertanggung jawab / IG @juragan_99
Kondisi bus Arema FC setelah penyerangan oleh sekelompok orang tidak bertanggung jawab / IG @juragan_99 /

Gilang juga mengunggah foto salah satu oknum suporter yang berhasil ditangkap usai melakukan penyerangan bus Arema FC.

Foto salah satu terduga pelaku penyerangan bus Arema FC yang berhasil ditangkap.
Foto salah satu terduga pelaku penyerangan bus Arema FC yang berhasil ditangkap. Insta Story @juragan_99

"Salah satu pelaku sudah ditangkap dan diamankan," jelasnya.

Lebih lanjut pria asal Malang itu pun mengimbau agar seluruh suporter untuk lebih dewasa dan tidak berbuat anarkis.

Baca Juga: Lipatan Lemak di Perut Hilang Seketika, dr. Zaidul Akbar Sarankan Lakukan Ini Setiap Hari

"Fanatik boleh, arogan dan anarkis jangan. Dewasa dan bijak donk jadi suporter! Aremania tunjukkan ya kita suporter yang baik," pungkasnya.***

Halaman:

Editor: Asep Yusuf Anshori


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah