Kasus Positif Covid-19 Terus Menurun, Menkes Klaim Indonesia Sudah Lewati Puncak Pandemi

- 2 Agustus 2021, 13:00 WIB
Menteri Kesehatan Budi Gunadi Sadikin.
Menteri Kesehatan Budi Gunadi Sadikin. /Tangkapan Layar YouTube Sekretariat Presiden

Baca Juga: Sejumlah Negara Eropa Dilanda Gelombang Panas, Indonesia Bakal Terdampak? Begini Kata BMKG

Selain itu, dirinya mengklaim pemerintah telah melakukan peningkatan testing.

"Yang tadinya rata-rata kita lakukan 60-70 ribu tes sekarang sudah sampai 200 ribu malah untuk testing spesimennya sudah sampai hampir 300 ribu per hari," katanya.

Budi juga menerangkan pihaknya akan terus meningkatkan testing sesuai arahan dari Presiden Joko Widodo (Jokowi).

"Kami sendiri akan terus meningkatkan testing ini, arahan bapak presiden terus ditingkatkan, kalau perlu sampai 300 ribu sampai 400 ribu per hari secara bertahap," tuturnya.***

Halaman:

Editor: Rian Firmansyah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah