Makanan Sehat yang Bikin Rambut Anti Rontok, Tips dr. Richard Lee

- 6 Juli 2023, 17:45 WIB
Ilustrasi Arti Mimpi Rambut Rontok/ Unsplash
Ilustrasi Arti Mimpi Rambut Rontok/ Unsplash /

 

MAPAY BANDUNG - Ketika berbicara tentang kecantikan, penting untuk tidak melupakan peran yang dimainkan oleh rambut kita.

Rambut yang sehat, lebat, dan kuat dapat membuat kita terlihat lebih muda dan menarik. Namun, ketika rambut mulai rontok, kita mungkin terlihat lebih tua dan penampilan kita pun terpengaruh.

Untungnya, ada beberapa makanan alami yang dapat membantu mencegah kerontokan rambut dan membuatnya lebih sehat.

Untuk itu dr. Richard Lee yang seorang dokter spesialis kecantikan di Indonesia membagikan makanan apa saja yang dapat mencegah kerontokan rambut dan membuat rambut lebih lebat.

Baca Juga: 92 Orang di Yogya Terjangkit Antraks, Berikut Penjelasan Lengkap Soal Antraks

Mengutip kanal Youtube dr. Richard Lee, MARS, berikut adalah 7 makanan alami yang bisa kita temukan sehari-hari dan dapat memberikan manfaat bagi rambut kita:

1. Telur

"Telur mengandung protein tinggi, biotin, dan vitamin B yang penting untuk pertumbuhan rambut. Protein dalam telur membantu memperkuat helai rambut, sedangkan biotin membantu mencegah kerontokan," kata dr. Richard Lee dalam video yang diunggah dalam kanal Youtube-nya.

Halaman:

Editor: Haidar Rais


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x