Resep Sengkel Sapi Cabe Ijo Empuk, Pedas, Nikmat ala Chef William Gozali, Hidangan Idul Adha

- 6 Juni 2023, 08:45 WIB
Berikut resep membuat sengkel sapi cabe ijo yang empuk, pedas, dan nikmat ala Chef William Gozali. Bisa dicoba saat Idul Adha nanti.
Berikut resep membuat sengkel sapi cabe ijo yang empuk, pedas, dan nikmat ala Chef William Gozali. Bisa dicoba saat Idul Adha nanti. /Youtube William Kitchen

- 4 batang daun bawang

- 8 siung bawang merah

- 3 sdm minyak kelapa murni

- Minyak untuk menumis

- Garam secukupnya.

- 8 lembar daun jeruk, 2 lembar daun salam, 1 ruas jari lengkuas untuk menumis dan jangan diblender.

Baca Juga: RESMI! Persib Bandung Kehilangan Bek Kanan dengan Caps 102 Pertandingan

Cara membuatnya:

1. Masukkan sengkel sapi, daun bawang, daun salam, seledri, jahe, lengkuas dan serai ke dalam panci presto.

2. Tambahkan ketumbar, merica, dan garam kemudian presto sekitar 40 menit.

3. Setelah daging sengkel empuk, masukkan tomat, wortel, kentang, dan tambahkan 1 liter air.

Halaman:

Editor: Rian Firmansyah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x