10 Saran Nama Bayi Laki-laki Islami 2 Kata, Punya Arti Sholeh, Cerdas hingga Diberkahi Rendah Hati

- 12 September 2022, 20:00 WIB
Illustrasi terkait tulisan Nama Bayi Laki-laki Awalan A Hingga Z Aesthetic, Modern, Keren
Illustrasi terkait tulisan Nama Bayi Laki-laki Awalan A Hingga Z Aesthetic, Modern, Keren /Instagram /@namabayi.islami2

3. Fariz Syahdan

Fariz Syahdan mempunyai arti, anak laki-laki sholeh yang kreatif, cerdas, dan cerdik, serta bisa melihat kebenaran.

Baca Juga: 7 Jenis Burung Perkutut Ini Dipercaya Bisa Datangkan Rezeki, Cepat Bawa Pulang dan Pelihara Jika Menemukannya

4. Arshaka Khairullah

Arshaka Khairullah mempunyai arti, anak laki-laki sholeh, keturunan bangsawan yang taat beribadah, serta memiliki sifat yang dermawan.

5. Alhabsyi Maulana

Alhabsyi Maulana mempunyai arti, anak laki-laki sholeh, pandai, berilmu dan cermat, serta memiliki hati yang baik suka menolong dan membawa kedamaian.

6. Fathan Alfaeza

Fathan Alfaeza mempunyai arti, anak laki-laki sholeh, cerdas, bijaksana, dan kelak akan mudah menggapai cita-citanya.

Baca Juga: Tips Mudah Memilih Kandang Perkutut yang Baik, Nomor 3 Pilih Bahan dari Kayu Ini

Halaman:

Editor: Haidar Rais


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah