9 Kebiasaan Ini Bisa Buat Ginjal Rusak Salah Satunya Malas Gerak Kata dr. Saddam Ismail

- 7 Juli 2022, 19:30 WIB
4 Makanan Yang Dapat Menyebabkan Ginjal Rusak Menurut dokter Saddam Ismail
4 Makanan Yang Dapat Menyebabkan Ginjal Rusak Menurut dokter Saddam Ismail /Tangkapan Layar YouTube/YouTube Saddam Ismail

Baca Juga: 30 Rekomendasi Nama Bayi Laki-laki Dalam Al-quran Beserta Surah dan Artinya

2. Konsumsi garam berlebih

Mengkonsumsi garam yang berlebihan akan membuat ginjal bekerja lebih keras dan bisa mengakibatkan penurunan fungsi ginjal.

Tidak hanya itu, saat mengkonsumsi garam maka air dalam tubuh akan diserap oleh garam sehingga mengakibatkan cairan tersebut menumpuk dan bisa membuat risiko terkena darah tinggi.

Baca Juga: 15 Inspirasi Nama Bayi Perempuan Sansakerta Estetik, Jarang Dipakai, Mengandung Doa-Doa Baik

3. Sering mengkonsumsi obat pereda nyeri

Mengkonsumsi obat pereda nyeri dalam jangka waktu yang lama sangat tidak disarankan, karena dapat menyebabkan ginjal rusak dan juga tidak baik untuk kesehatan lambung.

4. Mengkonsumsi makanan manis

Tidak hanya makanan yang asin saja, makanan manis juga bisa meningkatkan resiko ginjal menjadi rusak.

Ini dikarenakan saat mengkonsumsi makanan manis berlebih akan membuat ginjal bekerja lebih keras.

Halaman:

Editor: Haidar Rais


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x