5 Kebiasaan Pemicu Asam Urat Kambuh, Mulai Malas Gerak hingga Lewatkan Jam Makan Kata dr. Saddam Ismail

- 9 Juni 2022, 12:15 WIB
Ilustrasi asam urat
Ilustrasi asam urat /pixabay.com

Baca Juga: Inilah Tuah Katuranggan Perkutut Sri Rezeki, Punya Kebiasaan Buang Kotoran di Satu Tempat

Zat purin ini biasa ditemukan pada makanan-makanan seperti jeroan, daging berlemak, makanan laut, dan sayuran hijau seperti asparagus, kacang polong, kembang kol, jamur, bayam.

"Hindari juga minuman beralkohol, dan minuman manis dalam kemasan atau pemanis buatan ya," tambah dia.

4. Minum obat sembarangan

dr. Saddam Ismail sangat tidak menganjurkan masyarakat, untuk mengkonsumsi obat-obatan tanpa resep dari dokter.

Baca Juga: Stadion GBLA Diizinkan Jadi Veneu Piala Presiden 2022, Ini Kesiapan Polisi

5. Kurang minum air putih

Terakhir, kurang minum juga bisa meningkatkan risiko asam urat kambuh kata dr. Saddam.

"Kurang minum dapat menyebabkan kandungan asam di dalam tubuh akan meningkat. Maka dari itu, jaga kondisi tubuh agar terus terhidrasi dengan minum air putih minimal 8 gelas per hari," ucap dr. Saddam Ismail.***

Halaman:

Editor: Asep Yusuf Anshori


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x