Inilah Pentingnya Mengendalikan Emosi, Agar Tidak Terkena Penyakit Mematikan Berikut Kata dr. Zaidul Akbar

- 31 Mei 2022, 13:15 WIB
Ilustrasi. Dokter yang juga pendakwah dr. Zaidul Akabr membagikan pentingnya mengendalikan emosi supaya tidak terkena penyakit mematikan berikut .
Ilustrasi. Dokter yang juga pendakwah dr. Zaidul Akabr membagikan pentingnya mengendalikan emosi supaya tidak terkena penyakit mematikan berikut . /pixabay.com/geralt

MAPAY BANDUNG - Emosi di dalam diri memang sudah seharusnya dikendalikan sebelum menimbulkan berbagai dampak buruk.

Bahkan menurut dr. Zaidul Akbar, emosi yang tidak dikendalikan bisa membuat seseorang terkena suatu penyakit yang menyebabkan kematian.

Oleh karenanya, dr. Zaidul Akbar kali ini alan mengungkap penyakit mematikan yang bisa muncul akibat emosi yang tidak terkendali.

Baca Juga: Asap Rokok Ternyata Bikin Kolesterol Tinggi, dr. Saddam Ismail Beri Peringatan, Semua Wajib Catat

dr. Zaidul qkbar juga menjelaskan bahwa penyakit mematikan berikut ini bisa muncul akibat emosi yang tidak terkendali meskipun sebelumnya tidak memiliki riwayat.

Adapun penyakit mematikan yang menurut dr. Zaidul Akbar bisa muncul akibat emosi yang tidak terkendali adalah serangan jantung.

Perlu diketahui bahwa walaupun emosi tersebut lumrah terjadi, tapi jika rasa marah dan emosi tidak dikontrol maka bisa berisiko mengalami serangan jantung.

Jika berbicara tentang jantung dan masalahnya, sebenarnya jantung ini sangat erat keterkaitannya dengan emosi.

"Emosi tersebut biasanya timbul dari ketidakpercayaan seseorang, buruk sangka, kecurigaan," kata dr. Zaidul Akbar seperti dikutip MapayBandung.com dari video di kanal YouTube dr. Zaidul Akbar Official Selasa 31 Mei 2022.

Halaman:

Editor: Rian Firmansyah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x