7 Efek Samping Konsumsi Bawang Putih Berlebih, Salahsatunya Bisa Sebabkan Kebutaan Kata dr. Ema Surya Pertiwi

- 31 Mei 2022, 12:15 WIB
dr. Ema Surya Pertiwi mengungkap 7 efek samping mengkonsumsi bawang putih berlebihan, bisa sebabkan buta.
dr. Ema Surya Pertiwi mengungkap 7 efek samping mengkonsumsi bawang putih berlebihan, bisa sebabkan buta. /YouTube Emasuperr

MAPAY BANDUNG - Bawang putih lebih dikenal sebagai bumbu tambahan untuk penyedap masakan.

Selain sebagai bumbu masakan, bawang putih juga dikenal memiliki manfaat untuk kesehatan tubuh.

Namun menurut dokter yang juga seorang healthy vlogger dr. Ema Surya Pertiwi, dibalik manfaat untuk kesehatan, bawang putih juga memiliki efek yang tidak baik bagi tubuh.

Baca Juga: Cocok untuk Politisi, Katuranggan Perkutut Ini Selalu Doakan Pemiliknya Jadi Pemimpin

Dilansir MapayBandung.com dari kanal YouTube Emasuperr pada Selasa 31 Mei 2022, berikut 7 efek samping atau dampak tidak baik mengkonsumsi bawang putih berlebihan bagi tubuh.

1. Kerusakan hati

Mengkonsumsi bawang putih yang berlebihan, menurut dr. Ema Surya Pertiwi bisa menyebabkan kerusakan hati.

Walau bawang putih mentah tinggi antioksidan, namun ternyata jika kita mengkonsumsinya lebih dari 0,3 gram per berat badan kita per hari, itu bisa menyebabkan toksisitas hati.

“Apalagi bagi pasien yang punya risiko kerusakan hati dan gejala kerusakan hati, sebaiknya konsumsi bawang putih dalam jumlah yang wajar,” jelas dr. Ema.

Halaman:

Editor: Rian Firmansyah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x