Bumil Harus Waspada, dr. Ema Ungkap 7 Kebiasaan Tak Disadari tapi Malah Ancam Janin, Salah Satunya Soal Suhu

- 19 Mei 2022, 20:45 WIB
Ibu hamil dan menyusui membayar puasa dengan cara yang disesuaikan dengan kondisinya
Ibu hamil dan menyusui membayar puasa dengan cara yang disesuaikan dengan kondisinya /dok. Antara/

Adapun, ini dilakukan guna mencegah zat-zat kimia berbahaya yang terkandung dalam asap tersebut masuk dalam tubuh kita, yang nantinya akan mempengaruhi perkembangan janin.

Baca Juga: Waspada! dr. Saddam Ismail Ungkap Ciri-ciri Saat Kolesterol Tinggi Pada Tubuh, Salah Satunya Mudah Lelah

7. Waspada saat naik kereta api, dan pesawat terbang pada trimester awal dan akhir

Yang ditakutkan dari kendaraan tersebut adalah goncangan. Jika pada kehamilan awal kondisi janin masih rentan karena janin belum kuat dan belum benar-benar menempel pada Rahim.

Ditakutkan goncangan kereta api atau saat pesawat lepas landas dapat meningkatkan risiko keguguran.***

Halaman:

Editor: Haidar Rais


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah