Makanan Khas Lebaran Bikin Asam Lambung Kambuh? Tenang dr. Saddam Ismail Bagikan 5 Jenis Buah untuk Atasinya

- 3 Mei 2022, 19:45 WIB
dr Saddam Ismail memaparkan tips agar puasa lancar bagi penderita asam lambung
dr Saddam Ismail memaparkan tips agar puasa lancar bagi penderita asam lambung /Tangkapan layar Youtube Saddam Ismail/

MAPAY BANDUNG - Banyak sekali makanan khas Lebaran yang dapat dinikmati oleh kita saat perayaan Hari Raya Idul Fitri.

Opor, rendang, gulai hingga kue-kue khas Lebaran menjadi makanan utama saat perayaan Idul Fitri.

Akan tetapi, jenis makanan di atas terutama yang mengandung santan dapat memicu timbulnya asam lambung.

Oleh sebab itu, dokter yang juga seorang healthy vlogger dr. Saddam Ismail membagikan beberapa jenis buah-buahan yang dapat dikonsumsi saat asam lambung kambuh.

Baca Juga: Atasi Sakit Perut Saat Lebaran dengan Konsumsi Ramuan Ini Kata dr. Zaidul Akbar, Silaturahmi Semakin Lancar

Dilansir MapayBandung.com dari kanal Youtube Saddam Ismail pada Senin 2 Mei 2022, dr. Saddam Ismail membeberkan 5 jenis buah yang ampuh untuk mengatasi asam lambung.

1. Pepaya

Buah pepaya disarankan dikonsumsi oleh penderita asam lambung. Hal ini dikarenakan buah pepaya mengandung enzim papain, enzim tersebut berasal dari getah pepaya yang membantu proses pencernaan dan penguraian makanan.

Selain itu, karena tekstur buah pepaya yang lembut maka bisa membantu pemulihan gangguan pada lambung.

Halaman:

Editor: Haidar Rais


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x