Bukan Susu Sapi, Jenis Susu Kacang Ini yang Bikin Jantung dan Otak Sehat, Kata dr. Zaidul Akbar

- 16 Februari 2022, 13:45 WIB
Ilustrasi susu sapi, Apa Manfaat Teknologi Pangan dalam Pengolahan Susu Sapi? Tema 7 Kelas 3 Halaman 41 42 43 44 45.
Ilustrasi susu sapi, Apa Manfaat Teknologi Pangan dalam Pengolahan Susu Sapi? Tema 7 Kelas 3 Halaman 41 42 43 44 45. /bellahu/pixabay

MAPAY BANDUNG - Selain susu sapi ternyata ada banyak jenis susu yang memiliki manfaat untuk kesehatan tubuh.

Salah satunya susu yang berbahan dasar kacang-kacangan ini yang memiliki manfaat untuk kesehatan jantung dan otak.

Hal ini disebutkan oleh dokter yang juga seorang praktisi herbal, dr. Zaidul Akbar.

Baca Juga: Mantan Indigo Ungkap Kondisi Istana Nyi Roro Kidul di Pantai Selatan: Semuanya Terbuat dari Emas

Adapun jenis kacang yang dimaksud oleh dr. Zaidul Akbar adalah kacang almond, pistachio, walnut dan juga hazelnut.

“Sumber protein, asam amino terbaik, sumber lemak baik, mineral baik, yang lemot otaknya bisa kenceng minum susu ini karena omega 3 nya cukup tinggi, yang jantungnya perlu di charge juga bagus minum ini buat yang stroke juga bagus, dan bagusin suara sih kalau minum ini, bagi yang publik speaking,” tulis dr. Zaidul Akbar, seperti dilansir MapayBandung.com melalui akun Instagram pribadinya Rabu, 16 Februari 2022.

Selain bagus untuk kesehatan otak dan jantung, dr. Zaidul Akbar juga menyebutkan bahwa susu yang berbahan dasar kacang ini bagus juga sebagai pengganti susu dairy yang setiap hari dikonsumsi anak-anak agar otak lebih cerdas dan sehat.

Baca Juga: Merinding! Kesaksian Indigo Asal Purbalingga Ini Dapat Pusaka Gaib Nyi Roro Kidul, Begini Kisahnya

Baca Juga: Begini Cara Minum Madu Yang Benar Agar Manfaatnya Terasa Kata dr. Zaidul Akbar

Halaman:

Editor: Asep Yusuf Anshori


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x