Inilah Tips Jitu Memilih Madu Asli Atau Palsu, Kata dr. Zaidul Akbar

- 5 Februari 2022, 08:45 WIB
Madu sebagai bahan makanan yang dianggap tidak memiliki kadaluarsa
Madu sebagai bahan makanan yang dianggap tidak memiliki kadaluarsa /www.pramborsfm.com

MAPAY BANDUNG - Konsumsi madu secara rutin memang sangat baik untuk membuat tubuh jauh lebih sehat.

Akan tetapi, kita patut waspada saat mengkonsumsinya karena banyak sekali beredar madu palsu di pasaran.

Untuk membedakan madu asli atau palsu, dr. Zaidul Akbar yang merupakan seorang dokter sekaligus pendakwah, akan memberikan tipsnya.

Baca Juga: Mengejutkan! MU Tersingkir dari Piala FA oleh Middlesbrough Lewat Adu Penalti

"Penjual madu asli, biasanya akan menjual madu yang masih ada tawonnya," tutur dr. Zaidul Akbar seperti yang dikutip MapayBandung.com dari video di kanal YouTube Bisikan.com Jumat, 4 Februari 2022.

dr. Zaidul Akbar pun menyampaikan bahwa ahli peneliti madu sana butuh waktu 20 tahun untuk mengetahui keaslian madu.

Pasalnya, menurut dr. Zaidul Akbar untuk membedakan madu asli atau palsu sangatlah sulit.

Baca Juga: Inilah Manfaat Minum Air Garam Campur Jeruk Nipis dan Madu Kata dr. Zaidul Akbar, Bisa Atasi Gejala Virus

Cara yang lebih mudah membedakan madu asli atau palsu adalah dengan menggunakan tatakan gelas.

Halaman:

Editor: Asep Yusuf Anshori


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah