Bau Mulut Akibat Sakit Gigi Bisa Diatasi Pakai Cara Ini, dr. Zaidul Akbar: Mulut Terasa Lebih Segar

- 4 Februari 2022, 20:45 WIB
dr. Zaidul Akbar menjelaskan bahwa bau mulut bisa diatasi dengan cara ini.
dr. Zaidul Akbar menjelaskan bahwa bau mulut bisa diatasi dengan cara ini. /tangkapan layar youtube.com/ dr. Zaidul Akbar Official

Ya, selain mampu mengatasi bau mulut, obat kumur kayu manis dan ini tentunya juga bisa mengatasi sakit gigi, dan gusi bengkak.

dr. Zaidul Akbar menyarankan, untuk mengulangi cara ini beberapa kali, hingga sakit gigi dan gusi bengkak mereda, serta agar bau mulut menghilang.

"Memang sakit gigi ini bikin bapak ibu hilang mood, mulut juga jadi bau, makanya rutinkan untuk menggunakan kayu manis, agar sakit gigi dan gusi bengkak bisa mereda," tutur dr. Zaidul Akbar.

Baca Juga: Perhatikan Jam Makan Ini, Program Diet Bisa Berhasil Kata dr. Saddam Ismail

Agar sakit gigi tak datang kembali, dr. Zaidul Akbar menyarankan, untuk hindari makanan-makanan yang bisa meningkatkan risiko sakit.

"Kurangi makanan yang kandungan asamnya tinggi, makanan dengan tinggi gula, minuman bersoda, dan buah-buahan kering, itu bisa jadi pemicu sakit gigi kambuh lagi," saran dia.***

Halaman:

Editor: Rian Firmansyah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah