dr. Zaidul Akbar Ungkap 4 Kiat Terhindar dari Kanker, Nomor 1 Jarang Ada yang Tahu

- 27 Oktober 2021, 14:30 WIB
dr. Zaidul Akbar jelaskan cara makan buah durian dan rambutan yang benar.
dr. Zaidul Akbar jelaskan cara makan buah durian dan rambutan yang benar. /YouTube dr. Zaidul Akbar

MAPAY BANDUNG – Dokter yang juga penceramah dr. Zaidul Akbar, mengungkap 4 kiat agar terhindar dari penyakit kanker.

Terlebih dahulu dr. Zaidul Akbar menjelaskan, pada dasarnya setiap makhluk hidup memiliki sel kanker yang bersemayam dalam tubuhnya.

Menurut dr. Zaidul Akbar, sel tersebut akan aktif menjadi kanker saat diberi makanan yang sesuai untuk pertumbuhan sel kanker tersebut.

Baca Juga: Penderita Maag, Asam Lambung dan GERD Bisa Segera Sembuh Asal Rutin Makan Ini Kata dr. Zaidul Akbar

Banyak yang belum mengetahui, bahwa gula pasir merupakan salah satu makanan sel kanker selain minyak goreng.

“Makanan olahan yang terdiri dari bahan tambahan pangan sintetik juga menjadi makanan buat sel kanker,” kata dr. Zaidul Akbar seperti dilansir MapayBandung.com dari akun Instagram Zaidul Akbar pada Rabu 27 Oktober 2021.

dr. Zaidul Akbar menambahkan, 90 persen sel kanker dapat dicegah dengan mengubah pola makan dengan gizi seimbang.

Baca Juga: Mulai Sekarang Jangan Lagi Makan Tempe Goreng Jika Tidak Mau Kena Penyakit Mematikan Ini Kata dr. Zaidul Akbar

Baca Juga: dr. Zaidul Akbar Bocorkan Rahasia Agar Tetap Sehat Meski Doyan Makan Sambal Pedas Tiap Hari

Halaman:

Editor: Asep Yusuf Anshori


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah