Merasa Lapar Sebelum Tidur Ternyata Ada Penjelasannya, Bagaimana?

- 2 Juli 2021, 15:20 WIB
Ilustrasi tidur.
Ilustrasi tidur. /PIXABAY

MAPAY BANDUNG - Mungkin ada sebagian orang yang sering merasakan lapar sesaat sebelum mereka hendak tertidur.

Memang banyak alasannya mulai dari kesengajaan untuk menjaga berat badan. Atau mungkin alasan lain, seperti kurangnya akses ke makanan, dan lain sebagianya.

Lantas apakah sering lapar sesaat sebelum tidur itu tidak apa-apa?

Dikutip Mapay Bandung, menurut Healthline secara umum, menghentikan konsumsi makanan beberapa jam sebelum tidur dianggap baik untuk kesehatan selama sepanjang hari sebelumnya mendapatkan nutrisi dan kalori yang cukup.

Oleh sebab itu berikut ada beberapa alasan yang mungkin menyebabkan perasaan lapar sesaat sebelum tidur.

Hal ini dirasa penting untuk diketahui sehingga seseorang dapat mengindikasikan ada atau tidaknya masalah mendasar yang perlu diatasi dari penyebab rasa lapar sebelum tidur tersebut.

Baca Juga: AHHA PS Pati Akan Akuisisi Klub Liga 3, Persikab Jawabannya?

1 . Mengikuti jadwal makan sehat
Secara umum, jadwal makan sehat terdiri dari tiga kali makan sehari dengan camilan kecil di antara waktu makan jika diperlukan.

Jadi tergantung kapan seseorang akan pergi tidur. Jika seseorang mengakhiri jadwal makan sehat dengan makan malam ketika awal malam datang dan akan tertidur beberapa jam kemudian, rasa lapar tentunya akan hadir bagi mereka.

2. Mengurangi kalori
Seseorang mungkin tertidur lapar jika sengaja mengurangi kalori untuk menurunkan berat badan. Pastikan untuk mempertahankan diet seimbang, bahkan jika saat mengikuti diet yang lebih ketat.

Halaman:

Editor: Haidar Rais

Sumber: Heatlhline


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah