25 Nama Bayi Perempuan Islami yang Memiliki Arti Cantik, Indah dan Juga Penuh Kasih Sayang

16 Juli 2022, 15:00 WIB
Ilustrasi. Berikut ini kumpulan 25 nama bayi perempuan dengan nuansa Islami yang memiliki arti cantik, indah, dan juga penuh kasih sayang. /Freepik/Freepik.diller

 

MAPAY BANDUNG - Berikut ini adalah 25 nama bayi perempuan Islami yang memiliki arti cantik dan juga indah.

25 nama bayi perempuan Islami ini selain memiliki arti cantik dan juga indah, nama-nama bayi perempuan ini juga memiliki makna perempuan yang penuh kasih sayang.

Bagi anda yang sedang mencari nama bayi perempuan Islami yang memiliki arti cantik dan juga indah serta penuh kasih sayang, nama-nama ini cocok disematkan untuk nama bayi perempuan anda.

Baca Juga: Jenis Burung Tekukur Ini Ternyata Bisa Datangkan Bala Bagi Pemiliknya, Segera Lepas

Dilansir MapayBandung.com dari kanal YouTube R-Movie pada Sabtu 16 Juli 2022, berikut ini 25 nama bayi perempuan Islami yang memiliki arti cantik dan juga indah serta penuh kasih sayang.

1. Ifra Mikayla

Anugerah Allah yang memberi kebahagiaan.

2. Nur Annansya Aina

Cahaya penuh kasih saying mata yang cantik.

3. Nur Almira Auni

Cahaya putri lemah lembut, dan ketenangan.

4. Maryam Eiliyah

Nama ibu Nabi Isa yang cantik, penuh kedamaian dan dicintai tuhan.

5. Maryam Alisha

Ibu nabi Isa yang dilindungi tuhan.

Baca Juga: Garut Banjir Bandang, BPBD Garut Sebut Akan Konsentrasi Evakuasi Warga Korban Banjir

6. Filzah Eiliya

Belahan jiwa yang cantik penuh kedamaian dan dicintai tuhan.

7. Izzatunisa Syiffa

Anak yang mempunyai kemuliaan diri kebaikan.

8. Samaira Atiqa

Seorang yang menawan dengan kecantikan.

9. Ismia Sahanna

Penjaga keselamatan,perlindungan.

10. Irdina Sofia

Kehormatan kami, kebijakan, keberkatan yang menawan.

11. Nurida Fatini

Cahaya pertolongan Allah/ kebijakan.

Baca Juga: 7 Langkah Bikin Perkutut Giras Jadi Takluk, Dijamin Gacor, Rajin Manggug dan Jinak

12. Nuraisha Faidha

Wanita yang hidup bahagia atau bermanfaat.

13. Noureen Falisha

Cahaya, kasih sayang, semangat, berpengetahuan, berpendidikan dan menyenangkan.

14. Nazneen Faiha

Cantik atau banyak kelebihan.

15. Naina Mikayla

Mata indah pemberian Allah.

16. Nuraisha Minha

Wanita yang hidup bahagia atau hadiah pemberian.

17. Noureen Mikayla

Cahaya kasih sayang, semangat, pengetahuan dan keindahan pemberian Allah.

Baca Juga: Ada Usulan Biaya Balik Nama Kendaraan Gratis, Begini Penjelasan Polri

18. Nisrina Misha

Bunga mawar putih yang harum semerbak dan penuh kebahagiaan.

19. Nur Almira Raissa

Cahaya putri yang beriman.

20. Aina Marissa

Memiliki mata yang cantik dan seseorang yang sopan santun.

21. Nur Aimal Rizqiyya

Cahaya harapan kebaikan yang diturunkan.

22. Maya Zuyyaina Alisha

Putri yang dihiasi keindahan dan dilindungi tuhan

23. Maya Alisha

Putri yang dilindungi

24. Mahdeya Amani Sofea

Yang mendapatkan hidayah cita-cita, ketenangan, keinginan, kesejahteraan dan kemewahan.

25. Marsha Aisy Sofea

Subur kaya dan menawan.

Itulah kumpulan 25 nama bayi perempuan Islami yang memiliki arti cantik, indah, dan juga penuh kasih sayang. Nama-nama bayi ini bisa menjadi pilihan anda untuk menamai sang buah hati.***

Editor: Rian Firmansyah

Tags

Terkini

Terpopuler