Tak Terkait Pesugihan atau Sihir! Berikut 7 Fakta Ayam Cemani yang Tergolong Langka dan Mahal

- 19 Juni 2022, 11:00 WIB
Ilustrasi. ini 7 fakta ayam cemani yang tergolong hewan langka, yang ternyata tidak terkait dengan pesugihan ataupun ilmu sihir lainnya
Ilustrasi. ini 7 fakta ayam cemani yang tergolong hewan langka, yang ternyata tidak terkait dengan pesugihan ataupun ilmu sihir lainnya /Pixabay

Tak hanya itu, mitos lain menyebut jika ayam cemani dipercaya mampu melancarkan rezeki, memikat lawan jenis, dan tolak bala.

Itulah mengapa ayam cemani sangat sering digunakan sebagai bentuk persembahan saat pelaku spiritual melakukan ritual tumbal pesugihan.

Padahal kenyataannya, ayam cemani adalah unggas biasa seperti ayam lain yang tidak memiliki kekuatan khusus.

7. Budidaya ayam cemani

Hingga kini beberapa kalangan masyarakat enggan untuk melakukan budidaya ayam cemani karena bertentangan dengan keyakinan.

Padahal jika diteliti lebih dalam, memelihara ayam cemani tak jauh berbeda dengan memelihara unggas hias lain.

Budidaya dan memelihara ayam cemani tergantung dari niat masing-masing, jika hanya untuk ternak, unggas hias, atau konsumsi, tidaklah masalah.***

Halaman:

Editor: Rian Firmansyah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah