BNPB Serahkan Bantuan Rp150 Juta dan Logistik untuk Korban Puting Beliung Rancaekek

- 26 Februari 2024, 15:00 WIB
Deputi Bidang Penanganan Darurat BNPB Mayjen TNI Fajar Setyawan, S.I.P. (baju putih dengan rompi) secara simbolis memberikan dukungan bantuan penanganan bencana kepada masyarakat terdampak di Kecamatan Rancaekek, Kabupaten Bandung, Jawa Barat, Jumat 23 Februari 2024./ Dok. BNPB
Deputi Bidang Penanganan Darurat BNPB Mayjen TNI Fajar Setyawan, S.I.P. (baju putih dengan rompi) secara simbolis memberikan dukungan bantuan penanganan bencana kepada masyarakat terdampak di Kecamatan Rancaekek, Kabupaten Bandung, Jawa Barat, Jumat 23 Februari 2024./ Dok. BNPB /

Baca Juga: Innalillahi, Seorang Pendaki Tewas Setelah Tersambar Petir di Gunung Cikuray

Kejadian itu turut meluluh lantahkan insfrastruktur seperti satu unit fasilitas pendidikan yang rusak ringan, dua unit fasilitas peribadatan rusak ringan dan 19 bangunan pabrik dan toko.

Pemukiman warga pun tak luput dari terjangan angin tersebut, sehingga sebabkan 151 unit rumah alami kerusakan berat, 119 unit rumah alami rusak sedang dan 223 unit rumah alami rusak ringan.

Pemerintah daerah Kabupaten Bandung telah menetapkan status tanggap darurat bencana angin puting beliung, yang mana status tanggap darurat bencana selama 14 hari sejak 22 Februari 2024 sampai dengan 6 Maret 2024.***

Halaman:

Editor: Rian Firmansyah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x