Sikapi Kenaikan Kematian Akibat Covid-19, Netty Prasetiyani: Perlu Ada Stategi Khusus

- 4 Agustus 2022, 19:00 WIB
Anggota Komisi IX DPR,Netty Prasetyani Aher
Anggota Komisi IX DPR,Netty Prasetyani Aher /Ninding Permana/ragamindonesia.com/Dok.Netty

“Vaksin booster perlu dilakukan sebagai upaya melindungi diri dan keluarga dari paparan Covid-19, sekaligus sebagai upaya membangun kekebalan komunitas," kata Netty.

Terakhir, Netty meminta pemerintah meningkatkan testing, tracing serta mengawasi penerapan protokol kesehatan.

“Testing dan tracing penting dilakukan terus menerus untuk mengetahui angka riil kasus serta sebaran penularannya. Prokes juga harus terus digalakkan dan diawasi di tengah melonggarnya disiplin masyarakat" katanya.***

Halaman:

Editor: Haidar Rais


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x