Polisi Akan Hentikan Kasus Penyerangan Ustadz Chaniago Jika Pelaku Terbukti ODGJ

- 25 September 2021, 20:33 WIB
Penyerangan Terhadap Ustadz Kembali Terjadi, Kini UstadzChaniago di Batam Jadi Korban
Penyerangan Terhadap Ustadz Kembali Terjadi, Kini UstadzChaniago di Batam Jadi Korban /Tangkapan layar video Twitter Batam Insight

Kepolisian akan mengembalikan pelaku kepada pihak keluarga bila terbukti mengalami gangguan jiwa.

"Tentu kita kembalikan kepada keluarga untuk selanjutnya dilakukan perawatan," sambungnya.

Baca Juga: Kebakaran Hebat Baru Saja Terjadi di Paskal Hyper Square Bandung, Area Ini yang Terbakar

Baca Juga: Tayang Malam Ini, Berikut Link Live Streaming Brentford vs Liverpool di Liga Inggris

"Sampai saat ini, masih dilakukan pengawasan. Hal itu artinya masih dalam pengawasan penyidik Polda Kepri dan Polresta Barelang," urainya.

Diketahui sebelumnya, Ustadz Abu Syahid Chaniago diserang orang tak dikenal saat berceramah di Masjid Baitusysakur Sei Jodoh Kecamatan Batu Ampar, Kota Batam, Senin 20 September 2021.

Video penyerangan tersebut beredar di media sosial dan menjadi perbincangan hangat netizen.***

Halaman:

Editor: Rian Firmansyah

Sumber: PMJ News


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah