POPULER HARI INI: RSHS Sayangkan Pembuat Konten Pasien Tewas Usai Operasi Gigi

17 Desember 2023, 12:00 WIB
Direktur Medik dan Keperawatan RSHS Bandung, dr. Iwan Abdul Rachman buka suara soal video viral pasien meninggal usai operasi gigi bungsu /

MAPAY BANDUNG - Artikel yang mengulas tentang RSHS Bandung menyayangkan pembuat konten pasien meniniggal usai operasi gigi bungsu, jadi artikel populer hari ini. Artikel dari kejadian viral itu jadi yang paling banyak dibaca di MapayBandung.com hari ini Minggu 17 Desember 2023.

 

Selain itu ada juga artikel tentang asal-usul nama Lembang sampai cara mengatasi uban dengan murah hanya bermodalkan Rp2.000 saja.

Berikut rangkuman artikel populer hari ini di MapayBandung.com.

Baca Juga: 1,5 KM dari Alun-alun Lembang, Ada Tempat Wisata Seperti di Jepang, Instagramable Banget Pokoknya

1. Viral Pasien Tewas usai Operasi Gigi Bungsu, Direktur RSHS Bandung Sayangkan Pembuat Konten tanpa Klarifikasi

Sosial media Instagram dan TikTok diramaikan dengan dugaan meninggalnya salahsatu pasien akibat dugaan salah prosedur usai menjalani operasi gigi bungsu.

Kejadian tersebut diunggah akun Instagram @latashaqntas (Latasha) yang mengaku sebagai sebagai kerabat dekat dari korban usai mendapat rujukan ke RSHS Bandung.

Menurutnya tim dokter langsung melakukan tindakan medis dengan cara melakukan bius atau enstesi. Tetapi selang beberapa menit, pasien mengalami henti jantung dan harus mendapat perawatan intensif di NICU sebelum meninggal dunia beberapa hari usai operasi.

Selengkapnya: Viral Pasien Tewas usai Operasi Gigi Bungsu, Direktur RSHS Bandung Sayangkan Pembuat Konten tanpa Klarifikasi

2. MENARIK! Ini 3 Asal-usul Nama Lembang, Warga Bandung Sudah Tahu Belum?

Penamaan Lembang ternyata lahir dari tiga asal-usul. Mengulik toponimi atau asal-usul nama Lembang sangat menarik untuk dibahas, karena kawasan ini merupakah salah satu daerah terkenal di Bandung Raya.

Lembang sendiri saat ini adalah salah satu kecamatan yang masuk ke dalam wilayah administratif Kabupaten Bandung Barat. Lembang dikenal sebagai daerah yang menjadi tujuan wisata populer.

Suasananya yang sejuk, asri, dan banyaknya tempat wisata, membuat daerah ini kerap jadi destinasi saat liburan tiba. Tak hanya warga Bandung Raya saja, pengunjung dari Jakarta dan daerah lain juga banyak yang berkunjung ke Lembang saat musim liburan.

Selengkapnya: MENARIK! Ini 3 Asal-usul Nama Lembang, Warga Bandung Sudah Tahu Belum?

3. Bermodal Rp2.000, Uban Kembali Hitam Sampai Akar Kata dr. Zaidul Akbar Cukup Balurkan Ini, Cobain Sekarang

 

dr. Zaidul Akbar mengungkap rempah alami untuk membuat rambut kembali hitam dan bebas uban. Cara membuat rambut bebas uban ini tak perlu mahal karena cukup mengeluarkan uang Rp2.000 saja.

Sebelum itu, dr. Zaidul Akbar akan menjelaskan penyebab munculnya uban di rambut. dr. Zaidul Akbar menjelaskan uban terjadi karena hilangnya pigmen pada folikel rambut.

Tidak hanya dialami orang tua, uban dapat dialami pria dan wanita di usia muda kata dr. Zaidul Akbar.

Selengkapnya: Bermodal Rp2.000, Uban Kembali Hitam Sampai Akar Kata dr. Zaidul Akbar Cukup Balurkan Ini, Cobain Sekarang

Itulah tiga artikel populer hari ini MapayBandung.com yang salah satunya tentang RSHS yang menyayangkan pembuat konten pasien gigi bungsu meninggal dunia, yang ramaikan media sosial.***

Editor: Rian Firmansyah

Tags

Terkini

Terpopuler