Usai Peresmian, Sampah di Masjid Raya Al Jabbar Totalnya Capai 1,9 Ton

- 2 Januari 2023, 21:30 WIB
Sampah berserakan di Masjid Al-Jabbar, Gedebage, Bandung
Sampah berserakan di Masjid Al-Jabbar, Gedebage, Bandung /Istimewa

Baca Juga: Anne Ratna Mustika Bantah Ada Jual Beli Jabatan di Pemkab Purwakarta

"Gerakan pemilahan sampah ini sebagai tanggung jawab kita bersama, di manapun" tegas Prima.

Menurut Prima, pada acara peresmian Mesjid Al Jabbar dilakukan juga edukasi lingkungan terkait sampah kepada para undangan, UMKM serta masyarakat yang menyaksikan peresmian masjid.

Diketahui, DLH Jabar bekerja sama dengan Forum Bank Sampah Jawa Barat, DLH Kota Bandung, Bank Sampah Induk Kota Bandung, Yayasan Go Green Kota Cimahi, Green Generation serta UIN Sunan Gunung Djati Bandung melakukan pengelolaan sampah pada acara Peresmian Masjid Raya Al Jabbar.***

Ikuti artikel MapayBandung.com selengkapnya di Google News, KLIK DI SINI.

Halaman:

Editor: Haidar Rais


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x