Jalu Pradhono Priambodo Terpilih Sebagai Ketua Ikatan Alumni ITB Jabar 2021-2025

- 22 April 2021, 16:55 WIB
Serah Terima Jabatan Ketua Ikatan Alumni ITB Jabar Periode 2021-2025. Kiri ke kanan,  Agung Aswamedha (FI’02) Sekeretaris IA ITB Jabar (paling kiri), Jalu P. Priambodo (TI’02) Ketua IA ITB Jabar (kedua dari kiri), Arfi Rafnialdi (TS 96) Mantan Ketua IA ITB Jabar (kedua dari kanan), Jam’ ah Halid (BI 96) Sekretaris IA ITB Jabar (paling kanan)
Serah Terima Jabatan Ketua Ikatan Alumni ITB Jabar Periode 2021-2025. Kiri ke kanan, Agung Aswamedha (FI’02) Sekeretaris IA ITB Jabar (paling kiri), Jalu P. Priambodo (TI’02) Ketua IA ITB Jabar (kedua dari kiri), Arfi Rafnialdi (TS 96) Mantan Ketua IA ITB Jabar (kedua dari kanan), Jam’ ah Halid (BI 96) Sekretaris IA ITB Jabar (paling kanan) /Dok IA ITB.



MAPAY BANDUNG - Jalu Pradhono Priambodo resmi terpilih sebagai ketua Ikatan Alumni Institut Teknologi Bandung Jawa Barat (IA ITB Jabar) periode 2021-2025. 

Jalu Pradhono Priambodo yang merupakan alumni ITB Teknik Industri 2002, meraih suara terbanyak mengungguli Dedi Abdu Rachim yang merupakan alumni ITB Desain Produk 1987 dalam perolehan suara dalam pemilu yang dilaksanakan dengan metode iVoting.

Pemilu yang berlangsung sejak Februari sampai Maret ini berlangsung aman dan damai.

Baca Juga: Cuplikan Preman Pensiun 5 Tayang Jumat 23 April 2021: Korban Bentrok Kubu Darman dan Edi Dibawa ke Citapen

Ikatan Alumni ITB Pengurus Daerah Jawa Barat pun menyelenggarakan Serah Terima Jabatan (Sertijab) secara informal bertempat di sebuah restoran di Kota Bandung, Selasa 20 April 2021.

Kegiatan serah terima ini dilaksanakan dengan tetap menggunakan protokol kesehatan yang ketat.

Acara sertijab sekaligus buka puasa bersama ini dihadiri pengurus IA ITB Jabar periode 2016-2021 yang diketuai Arfi Rafnialdi dan kepengurusan baru periode 2021-2025 yang kini dijabat oleh Jalu Pradhono Priambodo yang baru saja terpilih pada 20 Maret 2021.

Jalu Pradhono Priambodo merupakan alumni ITB Teknik Industri 2002 mengungguli Dedi Abdu Rachim yang merupakan alumni ITB Desain Produk 1987 dalam perolehan suara dalam pemilu yang dilaksanakan dengan metode iVoting.

Pemilu yang berlangsung sejak Februari sampai Maret ini berlangsung aman dan damai.

Baca Juga: Kebakaran di Cibaduyut Hari Ini, Satu Rumah Luluh Lantak

Arfi mengucapkan terima kasih kepada para pengurus IA ITB Jabar yang selama ini telah
mendampinginginya dan berjibaku melaksanakan program-program kealumnian selama periode kepengurusan 2016-2021.

Halaman:

Editor: Indra Kurniawan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah